Kematian dari Monster Paling Mengerikan
Aku senang dan sedih. Aku berjalan tanpa tujuan melalui pedesaan yang sepi di bawah momok sinar matahari siang, dengan satu-satunya tujuan hidup beberapa jam di kesendirian, jauh dari kerumunan orang kaya dan miskin. pikiran hitam membombardir otakku, pikirku kacau balau dan aku berjalan, aku berjalan tanpa lelah, tidak memperhatikan waktu yang berlalu, tidak juga ke […]
Realis, Idealis, Egois: ‘Tak Ada Yang Kreatif’
– *)Ditulis oleh Keiji Nishitani. Pengkaji nihilisme. – Stirner membagi sejarah menjadi tiga periode yang ia bandingkan dengan tiga tahap dalam perkembangan individu; yaitu masa kanak-kanak, remaja, dan puncak kedewasaan. Anak-anak hanya hidup berkaitan dengan hal-hal di dunia ini; tidak mampu membayangkan apapun seperti dunia spiritual di luarnya. Dalam hal itu, dia adalah seorang realis. […]
Pekalongan: World City of Wasted!
– *]Kabar dari jaringan pembangkang Pekalongan yang menawarkan kesadaran menjaga sungai dari pencemaran limbah industri batik. – Ini sebuah kemuakan kami saat melihat sebuah kondisi yang tak pernah ada keseriusan dalam menangani hal tersebut. Dengan hingar-bingar pembangunan industri yang terus menjamur di kota ini; yang berdampak pada turunnya struktur tanah yang terus menurun; yang berimbas pada […]