‘Bertahan dari Virus’ – Jurnal Bodat
_ ((Naskah ‘Bertahan dari Virus’)) Belakangan ini, dunia sedang dilanda wabah virus corona lewat pandemi barunya—Covid-19. Beberapa otoritas pemerintahan mulai terlihat timpang dalam mengatasi kasus tersebut, sementara para warga sipil sebagiannya terlihat amat khawatir dan sebagian lainnya cenderung terlalu berharap—bahkan marah—atas kinerja pemerintahan dalam menangani. – Pandemi virus bisa menyebabkan krisis dan kelumpuhan kuasa […]
‘Perang Melawan Negara’ – Saul Newan
[“Perang Melawan Negara” – Saul Newan] Saul Newman merunut pertemuan pemikiran antara Max Stirner dan Gilles Deleuze, keduanya sama-sama menolak pendekatan moralistik dan rasionalis seperti yang sering diajukan para anarkis klasik, juga melampaui argumen-argumen para marxis yang melihat negara sebagai kerja ekonomi kapitalis dan tunduk pada kepentingan borjuasi. Dalam buku ini, Saul berusaha untuk menunjukan […]
Ilegalisme dan Praktik Kekerasan dalam Sejarah Praksis Anarkisme
Kemuakan dan rasa kasihan melihat para anarkis moralis yang berlomba-lomba meluruskan paradigma anarkisme yang seolah-olah dipenuhi kebaikan dan kesucian ditambah pemaksaan keseragaman taktik akhirnya menggiring saya menuliskan teks singkat ini. Alih-alih memaparkan tujuan anarkisme yang utopis dengan segala hal yang penuh teladan di dalamnya, saya memberikan perspektif yang berlawanan dari kaidah-kaidah moral dan kesucian […]
Kebangkitan Anarki Global yang Mengalahkan Era 1960-an (?)
_ *)Ditulis oleh Pankaj Mishra. Esais politik asal India. _ Ledakan protes di India terjadi atas undang-undang kewarganegaraan yang secara eksplisit mendiskriminasi 200 juta populasi Muslimnya. Pemerintah nasionalis-Hindu, Narendra Modi, telah menanggapi protes itu melalui polisi yang menembaki para demonstran dan menyerangi kampus-kampus universitas. Protes global yang membara di jalanan; dari Sudan hingga ke […]
Kapitalisme Cinta
Di era yang penuh dengan materi saat ini, sepertinya amat sulit untuk bicara tentang cinta. Orang lebih senang untuk membicarakan tentang uang dan kesuksesan. Pertimbangan para gadis pun sekarang jauh lebih kritis. Hal pertama yang menjadi penilaian terkadang adalah pekerjaan, penghasilan, dan apakah pasangannya naik mobil atau tidak. Begitu juga, terkadang pria pun berpikiran demikian. […]